Gampong P. Ara Geudong Teungoh Gelar Maulidur Rasul, Puluhan Anak Yatim di santuni

Nusantaranews. co. Bireuen – Gampong Pulo Ara Geudong Teugoh, Minggu, 9 November 2025 memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad SAW yang di laksanakan di Meunasah Pulo Ara Geudong Teugoh dan diwarnai dengan penyantunan anak yatim.

Sementara pada malam harinya diadakan Dakwah islamiyah serta dihiasi dengan acara pembahagian hadiah terhadap pemenang MTQ yang telah dilaksanakan antar dusun.

Menurut Ketua Panitia Tgk Abdul Latief acara Maulidur kali ini sangat meriah kenduri dengan dukungan semua pihak acara maulidur sukses di rayakan berkat kekompakan semua para pemuda dan tokoh masyarakat dalam menyuskseskannya.

Tgk Abdul latif menyampaikan terima kasih atas kerja sama baik sehingga Maulidur sukses berkat kompak dan bekerja sama yang baik dengan baik.

Prosesi acara santunan Anak yatim semua perangkat Gampong dan Lembaga gampong juga hadir imum gampong serta lembaga kepemudaan

Keuchik Gampong P. Ara Geudong Teungoh, Teungku Hasan Basri mengapresiasi seluruh masyarakat yang ikut berpartisisi dalam menyukseskan khenduri maulid ini dengen penuh antusias yang ikut dalam kenduri rantang untuk bersedekah.

Semoga semua niat mulia ini hanya Allah mampu membalasnya . ( M Husen)

banner 400x130

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *