Umum  

Hut Lantas ke-65, Satlantas Polres Morowali Bagikan Sembako Dan Masker

 

NUSANTARA-NEWS.co, Morowali – Satlantas Polres Morowali dalam rangka Hut Lantas ke 65 melaksanakan pembagian masker sebanyak 650 masker dan sembako sebanyak 65 paket ,giat pembagian sembako dipimpin oleh waka polres Kompol.Amri ,Kasat Lantas Polres Morowali Iptu Wahkidin,S.H, KBO Lantas serta anggota Lantas Polres Morowali. Kamis (17/9/2020).

Adapun Paket sembako yang dibagikan sebanyak 65 paket berisi berupa : beras @5 kg , mie instan 20 bungkus, minyak goreng 1 kg, gula pasir 1kg, teh sariwangi 1bungkus , kopi 1 bungkus

Sedangkan untuk sasaran penerima paket sembako supir travel, sopir angkot, tukang ojek, korban laka lantas, petugas kebersihan dan kaum duaffa, serta sasaran pembagian masker kepada para pengendara yang sedang lewat di jalan raya.

(supriyono).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *